Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

Mengenal Aplikasi VSCODE

Gambar
  Assalamualaikum wr.wb hai teman teman STT-NF  kalo sebelumnya kita membahas tentang GitHub nah sekarang kita akan membahas tentang sebuah aplikasi   ngoding  yaitu VSCODE, yuk simak penjelasannya. Mengenal Editor Visual Studio Code sebagai Tool Koding Untuk melakukan aktifitas coding kita membutuhkan editor yang baik. Banyak sekali editor yang bisa digunakan baik itu free maupun berbayar Salah satu editor free yang cukup populer adalah Visual Studio Code yang dikembangkan oleh Microsoft. Di beberapa artikel yang berisi tentang programming saya juga menggunakan Visual Studio Code sebagai editor untuk melakukan proses programming karena kenyamanan, user experience yang bagus dan tidak berat saat digunakan. Instalasi Visual Studio Code Buka website officialnya di  https://code.visualstudio.com/download  dan pilih download installer sesuai dengan sistem operasi yang kamu gunakan Visual Studio Code merupakan aplikasi  cross platform  yang dapat digunakan berbagai sistem operasi seperti Wi

Cara menggunakan GitHub

Gambar
 Assalamualaikum wr,wb Hai teman teman STT-NF , dalam perkuliahan matkul Pemograman Web di STT- NF biasanya disuruh mengupulkannya lewat GitHub nah kalo sebelumnya saya membahas pengertian dan fungsi GitHub kali ini saya akan membahas bagaimana cara menggunakan GiHub, yuk simak penjelasannya. Bagaimana cara menggunakan GitHub ? Login ke Aplikasi Seperti yang sudah Anda ketahui, github adalah aplikasi. Alhasil, untuk bisa menggunakannya, Anda harus sign-up atau log-in ke akun Anda dalam aplikasi tersebut menggunakan e-mail. Jika belum memiliki aplikasi github, Anda bisa mendownload atau membuat akun dengan mengakses website resminya di github.com. Membuat Repository Langkah kedua adalah membuat repository dalam akun Anda. Anda cukup mencari menu “Repository” lalu klik “New”. Kemudian, Anda harus memasukkan keterangan untuk repository berupa nama, jenis (private atau public), dan deskripsi mendetail. Begitu selesai, klik tombol “Create Repository”. Nantinya, repository yang baru Anda bu

Pengertian, dan Fungsi GitHub

Gambar
assalamualaikum wr,wb. hai, teman teman STT-NF , m enjadi seorang programmer ahli membutuhkan   skill   serta pengetahuan yang luas di bidang komputer sekaligus pemrograman. Selain mempelajari dasar-dasar bahasa pemrograman, Apalagi di STT-NF juga harus mempelajari seputar github. Github adalah istilah yang pastinya masih asing di telinga para programmer pemula. Namun ilmu tentang github adalah salah satu bekal penting yang akan membantu teman teman berkuliah di STT-NF  dan bekerja sebagai programmer nantinya. Selain github, masih ada pula konsep lain bernama GitLab. Penasaran apa itu github? Apa pula perbedaan antara github dan gitLab? Bagaimana cara menggunakan github dalam programming? Yuk, simak penjelasannya. Apa itu GitHub ? Github adalah sebuah  storehouse   online  yang digunakan untuk melakukan proyek secara kolaborasi. Github juga dikenal sebagai salah satu  storehouse  yang terbesar di dunia. Github sendiri berupa aplikasi yang bekerja berbasis website yang dilengkapi oleh